Sustainable materials merupakan material yang diproduksi dan digunakan dengan mempertimbangkan tanggung jawab terhadap lingkungan. Mtaerial ini dapat diproduksi dalam jumlah yang dubutuhkan tanpa menggunakan sumber daya alam yang tak terbarukan atau mengganggu keseimbangan lingkungan.
Secara sederhana, sustainable materials berasal dari sumber daya terbarukan dan dapat didaur ulang, membantu mengurangi limbah, dan mendukung pelestarian lingkungan.
Lalu apa saja karakteristik dari sustainable materials? Ada beberapa karakteristik yang dapat membantu untuk mengidentifikasi sustainable materials. Antara lain adalah:
- Dapar Diperbaharui (Renewable)
- Tahan lama
- Tidak mengandung senyawa toxic
- Penanganan yang sedikit
Lalu berikut merupakan beberapa contoh sustainable materials menurut bbc earth:
- Pineapple leather
- Squid’s in
- Wool
- Linen
- Better cotton
- Lyocell
Leave a comment